Rabu, 20 Juni 2012

Mengecek Broken Link pada Blogger

Broken Link? Apa itu? Broken link (bahasa Indonesianya : Link rusak) merupakan suatu link yang terdapat pada blog anda, namun link tersebut broken (rusak). Jika link tersebut rusak, tentu saja tempat yang berhubungan dengan link tersebut tidak bisa dicapai. Nah, jika banyak terdapat broken link pada blog anda, maka peringkat blog anda akan menurun pada hasil pencarian mesin pencari. Lalu, bagaimana cara mendeteksi broken link pada blogger?
Sebenarnya ada cara yang mudah, yaitu dengan memeriksanya satu – persatu. Cara ini dapat diterapkan apabila artikel blog anda tidak terlalu banyak. Namun, jika anda telah terlanjur memiliki puluhan, ratusan, bahkan ribuan posting pada blog anda, tidakkah kegiatan memeriksa secara manual ini sangat menyita waktu anda?
Sekarang, kita lihat cara kedua. Cara kedua yaitu dengan menggunakan jasa Broken Link Checker yang banyak terdapat di internet. Cara menggunakannya sangat mudah. Ikuti langkah – langkah dibawah ini :
1.       Masuk ke http://www.brokenlinkcheck.com/
2.       Kemudian, pada halaman home – nya, masukkan alamat blog anda (saya kotaki dengan warna merah), kemudian klik Find broken links.

3.       Kemudian anda akan dibawa masuk ke halaman yang meminta anda untuk melakukan konfirmasi atas blog yang telah anda masukkan. Kemudian dibawahnya terdapat beberapa pilihan lain, diantaranya :
a)       Report distinct broken links only, digunakan untuk menemukan broken link secara cepat, tapi hasilnya tidak begitu detail. Pilihan ini hanya mengecek link yang terdapat pada postingan anda.
b)       Reoprt all occurrences of each dead link (may be slower), kebalikan dari pilihan diatas, sama – sama menemukan broken link, tapi pilihan ini lebih detail dan hasilnya muncul dalam waktu yang tidak sebentar (lama).
Setelah dirasa benar, klik Find broken links now!
4.       Maka scroll akan bergerak sendirinya ke bawah, dan menampilkan statistic broken link yang terdapat pada blog anda. Gunakan panutan tersebut untuk mengganti dan membetulkan broken link yang terdapat dalam blog anda.
Ini merupakan sedikit tips untuk meningkatkan page rank dan alexa rank blog anda.

Selamat mencoba!

Suka Artikel Ini? Yang Share Dapat Pahala Lho... Trims!

5 komentar:

  1. Hello, I think your blog might be hаving brοwser comраtіbilіty isѕues.
    When I loοk аt yοur website in Fіrefoх,
    it lookѕ fine but ωhеn οpening in Inteгnet Eхplorer, it has ѕome overlappіng.
    I just wantеd tο give yοu a quick heaԁs up!
    Οther then that, superb blog!

    My web blog - analyze backlinks

    BalasHapus
    Balasan
    1. @Anonim : Ok, thanks for your report, and thanks for visiting! :D

      Hapus
  2. I'm really impressed with your writing skills as well as with the layout on your blog. Is this a paid theme or did you modify it yourself? Either way keep up the excellent quality writing, it's rare to see a great blog like this one
    thesе days.

    Feеl frеe tо surf tο mу homepаge ::
    faithandreason.org

    BalasHapus
    Balasan
    1. @Anonim : I use the default theme, and i had modifiled it. Thanks for visiting! :)

      Hapus
  3. tutorial yg mantap,,sdh ku coba di blog saya ternyata banyak x yg rusak,,,jd gmn cara mengatasinya ini mas bro..!

    BalasHapus

Kurang mengerti dengan artikel diatas, ingin menanyakan sesuatu yang kurang jelas atau ingin meninggalkan jejak? Silakan gunakan Kotak Komentar!. Jika Anda ingin meletakkan kode HTML pada kotak komentar, gunakan tools HTML Parser But, remember! Berkomentarlah dengan bahasa yang sopan, tanpa iklan, spam politik, porno, dan hal - hal negatif lainnya. Terima kasih!

Internet Blogs